Main Article Content

Abstract

Aerodinamika adalah salah satu cabang dinamika yang berkenaan dengan kajian pergerakan udara, khususnya ketika udara tersebut berinteraksi dengan benda padat. Pada aerodinamika terdapat sebuah airfoil. Untuk meningkatkan kinerja airfoil, pada bagian sayap pesawat dipasang vortex generator. Aliran udara yang mengalir melalui sayap pesawat akan membentuk sebuah airfoil yang bisa menyebabkan pesawat tersebut bisa terbang. Metode yang digunakan pada studi ini adalah simulasi menggunakan terowongan angin (wind tunnel). Yang menghasilkan aliran udara yang membentuk menjadi airfoil dapat terlihat dengan menggunakan smoke generator. Dengan benda uji NACA 0012 dengan sudut serang (angle of attack)    , dan  Dari hasil penelitian ini didapatkan peforma aerodinamika dan fenomena aliran udara di sekitar airfoil. Pada penelitian ini ada perbedaan airfoil dengan menggunakan vortex generator, dan tidak menggunakan vortex generator. Airfoil yang menggunakan vortex generator sudut separasinya lebih kecil daripada airfoil yang tidak menggunakan vortex generator.

Keywords

Airfoil lift vortex generator wind tunnel smoke generator NACA 0012 angle of attack

Article Details

How to Cite
Suranto Putro, S. H., & Pradana Mahaputra, R. (2020). STUDI EKSPERIMEN PENGARUH PENGGUNAAN VORTEX GENERATOR PADA AIRFOIL NACA 0012 DENGAN SMOKE GENERATOR. Jurnal Penelitian, 5(1), 41–49. https://doi.org/10.46491/jp.v5i1.485