Main Article Content

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk sarana pembelajaran di Politeknik Penerbangan Surabaya dalam melakukan kontrol dan monitoring FCU (Fan Coil Unit). Agar Taruna dapat memahami dam memperaktekkan materi AC Sentral atau Chiller. Penelitian ini menggunakan mikrokontroler sebagai media kontrol dan Microsoft Visual Studio 2010 sebagai media monitoring, untuk mendeteksi suhu menggunakan sensor suhu DS 18B20, Sebagai media penggerak kipas menggunakan motor dc. Hasil penelitian akan memperhemat daya yang di gunakan pada kipas FCU dan mengatur suhu dengan otomatis serta menunjukan untuk monitoring kinerja kipas FCU dan dapat mengatur on dan off memalui HMI (Human Machine Interface).Fan Coil Unit

Keywords

Fan Coil Unit sensor suhu mikrokontroler motor Human Machine

Article Details

How to Cite
Rifdian, R., Hariyadi, S., & Hendrawan, M. A. (2018). PROTOTYPE KONTROL DAN MONITORING FCU (FAN COIL UNIT) SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DI POLITEKNIK PENERBANGAN SURABAYA. Prosiding SNITP (Seminar Nasional Inovasi Teknologi Penerbangan), 2(1). https://doi.org/10.46491/snitp.v2i1.204